Dukung karya jurnalisme perbatasan Lintasutara.com
Lihat
LU TV

Danlantamal VIII Dukung Pemilihan Gubernur dan Wakil Gubernur Sulut Secara Damai Dan Sehat

Terbit:

Manado, LintasUtara.com – Komandan Pangkalan Utama TNI AL (Lantamal) VIII Brigadir Jenderal TNI (Mar) Donar Philip Rompas mendukung pemilihan Gubernur dan Wakil Gubernur Sulawesi Utara (Sulut) secara damai dan sehat, yang dirangkai pada acara Silaturahmi Kebangsaan yang digelar di Hotel Peninsula, Manado, Selasa (22/9/2020).

Dukungan Danlantamal VIII tersebut ditandai dengan menandatangani pernyataan sikap bersama dengan Forum Komunikasi Pimpiman Daerah (Forkopimda).

Pernyataan sikap bersama ini untuk mendukung pemilihan Gubernur dan Wakil Gubernur Sulut secara damai dan sehat, dengan mematuhi protokol kesehatan Covid-19 dan senantiasa menjaga stabilitas keamanan dan ketertiban masyarakat Sulut.

Pada acara silaturahmi kebangsaan tersebut, dilaksanakan diskusi panel dengan menghadirkan beberapa narasumber, diantaranya Kapolda Sulut Irjen Pol Panca Putra Simanjuntak, Ketua KPU Sulut dan Ketua Bawaslu Sulut.

Baca Juga:

(yud)

Bagikan:

Artikel terkait

Advertisement

Terpopuler

Mahasiswi Polnustar Jadi Korban Banjir Bandang Siau, Kampus Berduka dan Kehilangan

Sitaro

Dini Hari Maut di Siau Timur: Begini Jumlah Korban Sementara

Sitaro

LENTERA di Ujung Utara: Ketika Kejaksaan Hadir dengan Empati

Sangihe

Duo Dalughu Taklukan Jalur Speed WR, Sabet Emas ke- 2 untuk...

Olahraga

Gubernur Sulut Tinjau Lokasi Banjir Bandang Sitaro

Sitaro

Terkini