Dukung karya jurnalisme perbatasan Lintasutara.com
Lihat
LU TV

Keren, RSU Liun Kendage Raih Akreditasi 5 Bintang Paripurna

Terbit:

Sangihe, Lintasutara.com – Prestasi gemilang ditorehkan Rumah Sakit Umum Liun Kendage Tahuna dibawah kepemimpinan dr. Aprikonus Loris.

Diperiode kepemimpinannya, Loris mampu membawa Rumah Sakit terbesar Tampungang Lawo bahkan Nusa Utara ini raih gelar prestisius akreditasi 5 bintang paripurna oleh Kemeterian Kesehatan RI.

Hal ini diketahui usai penyerahan sertifikat akreditasi oleh Penjabat Bupati Kepulauan Sangihe dr. Rinny Tamuntuan dalam apel bersama di Lapangan Santiago Tahuna, Selasa (11/04/2023).

“Selamat untuk sertifikasi bintang lima. Mohon bintang ini jangan sampai turun dan terus dipertahankan, ujar dr Rinny Tamuntuan saat menyerahkan sertifikasi.

Baca Juga:

Dirinyapun berharap kekurangan-kekurangan yang ada terus dibenahi dan diperhatikan oleh Direktur pun seluruh karyawan RSU Liun Kendage.

(Gr)

Bagikan:

Artikel terkait

Advertisement

Terpopuler

Mahasiswi Polnustar Jadi Korban Banjir Bandang Siau, Kampus Berduka dan Kehilangan

Sitaro

Dini Hari Maut di Siau Timur: Begini Jumlah Korban Sementara

Sitaro

LENTERA di Ujung Utara: Ketika Kejaksaan Hadir dengan Empati

Sangihe

Gubernur Sulut Tinjau Lokasi Banjir Bandang Sitaro

Sitaro

108 Warga Siau Timur Mengungsi dengan Pakaian di Badan

Sitaro

Terkini